Lowongan Kerja PT Sansyu Precision Indonesia

 


PT Sansyu Precision Indonesia adalah anak perusahaan dari Sansyu Precision Co., Ltd. yang berbasis di Jepang. Perusahaan ini berfokus pada produksi komponen presisi untuk industri otomotif dan elektronik.

Beberapa produk utama yang diproduksi oleh PT Sansyu Precision Indonesia meliputi:

  1. Komponen otomotif – Mereka memproduksi berbagai suku cadang otomotif presisi, seperti komponen mesin, sistem transmisi, dan komponen terkait lainnya yang digunakan dalam kendaraan.

  2. Komponen elektronik – Produksi suku cadang dan komponen presisi untuk perangkat elektronik, seperti konektor dan bagian kecil lainnya yang membutuhkan tingkat presisi tinggi.

  3. CNC Machining – PT Sansyu Precision Indonesia menggunakan teknologi CNC (Computer Numerical Control) untuk memproduksi komponen dengan toleransi yang sangat ketat, terutama untuk aplikasi yang membutuhkan keakuratan tinggi.



Saat ini PT Sansyu Precision Indonesia sedang membuka lowongan pekerjaan berikut  informasi selengkapnya :

FINANCE ACCOUNTING STAFF


QUALIFICATION

Pria

Usia maksimal 27 tahun

Pendidikan minimal D3/S1 jurusan akuntansi

Memiliki pengalaman sebagai finance accounting minimal 1 tahun

Memiliki sertifikat Brevet A & Bravet B ( update )

Memahami Coretax

Memahami system integrasi dalam perusahaan 

Memahami dan menguasai software SAP

Mapu menggunakan MS. Office ( utama excel )

Bagi anda yang berminat silahkan kirim lamaran via email  dibawah ini :

hrdadm@sansyujkt.co.id

Subject : Finance & Accounting


Semoga Bermanfaat...

Good LUck